Friday, 16 January 2015

Hal yang perlu diperhatikan dalam pembuatan pola marker

 berikut hal-hal yang perlu diperhatikan :

1.             Pola marker tidak boleh simetris, baik secara vertical maupun horizontal dan pola lingkaran. Pola marker yang seperti ini sebenarnya tidak akan mempengaruhi keberhasilan program dalam menampilkan objek, karena pola ini tidak memiliki node atau titik pengenalan pada gambar yang berfokus pada sudut untuk dijadikan sebagai trackingnya.

2.             Pola marker harus dibuat bertekstur dan tidak memiliki pola yang berulang agar proses identifikasi pada marker menghasilkan node atau titik yang dijadikan sebagai tracking contohnya seperti pola yang memiliki tekstur tajam  yang akan meningkatkan detail gambar dan pola yang terdeteksi tidak boleh sama, pola marker harus dibuat bersifat seunik mungkin agar memiliki pola berbeda yang banyak.

3.             Kontras gambar yang akan dijadikan marker harus tinggi dan jelas atau tidak blur. (sumber : https://developer.vuforia.com/resources/dev-guide/natural-features-and-rating)
Gambar Desain marker yang teregistrasi

No comments:

Post a Comment